Peak Sun Hour (PSH) adalah parameter untuk menyatakan perbandingan lamanya penyinaran matahari maksimum (dalam jam) per hari terhadap standar intensitas radiasi matahari yang nilainya 1 kW/m2, satuan dari PSH adalah jam (hour). Istilah PSH mengacu pada insolasi atau radiasi matahari pada lokasi … [Read more...] about Apa itu Peak Sun Hour?
Apa itu SLO dalam izin instalasi PLTS ?
SLO adalah sertifikat yang diterbitkan oleh Lembaga Inspeksi Teknik yang ditunjuk pemerintah untuk melakukan inspeksi kelaikan operasi atas instalasi listrik yang dipasang di bangunan pemohon listrik. SLO menjadi bukti bahwa suatu instalasi listrik sudah laik operasi, atau sudah laik diberi … [Read more...] about Apa itu SLO dalam izin instalasi PLTS ?
Apa itu inverter pada sistem PLTS? Dan apa fungsinya?
Bagi kita yang sedang mencari informasi tentang solar cell system, sistem panel surya atau biasa disebut pembangkit listrik tenaga surya (PLTS) kita sering bertemu dengan kata inverter. Apa itu inverter pada sistem PLTS? Dan apa fungsinya? Inverter pada sistem plts adalah sebuah komponen atau … [Read more...] about Apa itu inverter pada sistem PLTS? Dan apa fungsinya?
Sebelum memasang panel surya untuk rumah, perhatikan 5 hal berikut ini:
Di masa pandemi tahun 2020 ini banyak dari kita yang tagihan listriknya melonjak cukup drastis karena sebagian besar pekerjaan kita lakukan dari rumah seperti work from home (WFH) dan lain lain , untuk menyiasati hal itu, banyak rumah yang mulai melakukan investasi pada PLTS atau pembangkit listrik … [Read more...] about Sebelum memasang panel surya untuk rumah, perhatikan 5 hal berikut ini: